Sidak Pasca Libur Lebaran, Kasi Penmad Apresiasi Kedisiplinan Pegawai MTsN 2 Kapuas

KUALA KAPUAS (Humas) Kepala Seksi Pendidikan Madrasah (Kasi Penmad) Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kapuas, H Sajarwan melakukan inspeksi mendadak (sidak) di beberapa Madrasah di lingkungan Kementerian Agama Kabupaten Kapuas, Senin (17/05/2021). Sajarwan menjelaskan, Kegiatan ini untuk Menindaklanjuti Surat Edaran Menteri Agama Nomor 6 Tahun 2021, Tentang Pembatasan Kegiatan Berpergian Keluar Daerah, Mudik, Dan/ Atau Cuti Bagi…
Read more